Pesantren Almanar Azhari memiliki fasilitas untuk mendukung kegiatan pembelajaran modern. Selain fasilitas standar untuk pembelajaran, sekolah juga dilengkapi dengan fasilitas berupa akses internet dan hotspot area untuk mendukung pembelajar berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi (ICT).
Fasilitas Umum
Fasilitas Gedung tempat pembelajaran santri berlangsung